Contoh Artikel Ilmiah Penelitian

Contoh Artikel Ilmiah Penelitian - Topik dari blog berita terkini kali ini mengenai yaitu Contoh Artikel Ilmiah yaitu tentang sebuah penelitian. Seringkali kita mendengan kata penelitian atau dalam bahasa populernya research. Apa yang di maksud dengan penelitian ilmiah dari posting blog contoh contoh artikel mengenai penelitian ini?


Penelitian adalah sebuah penyelidikan, bisa juga upaya melakukan pengujian yang dilaksanakan dengan cara seksama/teliti, kritis yang tujuannya untuk mencari bukti secara nyata dan fakta dengan menggunakan metode langkah-langkah tertentu. Ketika sedang mencari bukti fakta akan diperlukan sebuah usaha yang sangat sistematis untuk menghasilkan sebuah jawaban yang sangat ilmiah juga terhadap suatu masalah.

Nah berbicara mengenai contoh artikel ilmiah Anda bisa baca juga Contoh Artikel Ilmiah Populer, Contoh Artikel Ilmiah Teknologi serta Contoh Artikel Ilmiah Tentang Ekonomi. Sesuatu bisa di anggap menjadi sebuah penelitian ilmiah jika paling tidak terdapat unsur-unsur berikut ini :

1.Terdapat akar masalah, terumus secara jelas dan terperinci.
2.Memiliki hipotesis, terumus dengan jelas dan terperinci.
3.Direncanakan, memiliki tujuan serta ada metode.
4.Empiris, dikerjakan berdasarkan observasi fenomena.
5.Memiliki logika dengan berdasarkan analisis teoritis.
6.Adanya rakurasi serta valid dengan menggunakan instrumen yang tepat serta reliabel.
7.Mempunyai sumber data yang primer dan juga sekunder.
8.Non-etikal dan bersifat objektif.
9.Siklikal secara sistematis.
10.Berproduk: abstrak (berupa: prinsip, generalisasi, dan teoritik) atau konkret (berupa: model atau alat)

Bagi Info ini Di :